Skip to content

hasansuryaman/tugas_2_database

Folders and files

NameName
Last commit message
Last commit date

Latest commit

 

History

3 Commits
 
 

Repository files navigation

Tugas 2 Database

1. Sebutkan pengertian dari tuple, attribute dan relation!

Tuple adalah istilah untuk mendefinisikan sebuah baris dalam sebuah relasi/table pada basis data dengan model relational databases. Attribute adalah istilah untuk mendefiniskan sebuah kolom dalam sebuah relasi/table pada basis data dengan model relational databases. Relation adalah istilah untuk mendefinisikan sebuah table atau beberapa table dalam basis data dengan model relational databases.

2. Perhatikan Tabel dibawah ini:

NPM Nama Jenis Kelamin Jurusan IPK
57119789 Andi Gunawan Laki - Laki Akuntansi 3.29
51319653 Leshi Puspitasari Wanita Hukum 3.60
56719451 Maximilianus Anthoni Laki - Laki Ilmu Komputer 3.17
  • Sebutkan attribute dari tabel Mahasiswa!

    • NPM
    • Nama
    • Jenis Kelamin
    • Jurusan
    • IPK
  • Sebutkan 3 buah tuple yang terdapat pada tabel Mahasiswa!

    • 57119789,Andi Gunawan,Laki-Laki,Akuntansi,3.29
    • 51319653,Leshi Puspitasari,Wanita,Hukum,3.60
    • 56719451,Maximilianus Anthoni,Laki-Laki,Ilmu Komputer,3.17
  • Sebutkan 5 buah field yang terdapat pada tabel Mahasiswa!

    • Andi Gunawan
    • Leshi Puspitasari
    • Maximilianus Anthoni
    • Laki-Laki
    • Wanita

3. Apakah pengertian dari Primary Key dan Candidate Key?

  • Primary key salah satu candidate key yang kita nobatkan sebagai kolom unik untuk identifikasi baris dalam tabel. Kolom ini tidak boleh berulang, dan tidak boleh kosong (null),
  • Candidate key adalah satu atau beberapa kolom di dalam tabel yang bisa mengidentifikasi tiap baris dari tabel tersebut. Selain tidak boleh ada data yang sama, kolom yang dikategorikan sebagai candidate key juga tidak boleh memiliki data kosong.

About

☔ Tugas 2 Database

Topics

Resources

Stars

Watchers

Forks

Releases

No releases published

Packages

No packages published